Humanis, Polsek Lakbok Polres Ciamis Monitoring Pengecoran Jalan Dusun Karangtengah Sukamulya

    Humanis, Polsek Lakbok Polres Ciamis Monitoring Pengecoran Jalan Dusun Karangtengah Sukamulya

    CIAMIS ~ Personel Polsek Lakbok Polres Ciamis Polda Jabar melaksanakan humanis dengan mendatangi dan ikut membantu kegiatan masyarakat berupa pembangunan jalan rabat beton di Desa Sukamulya. Pembangunan jalan ini berada di Dusun Karangtengah, RT 22 / RW 03, Desa Sukamulya, Kecamatan Purwadadi, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (13/1/2026).

    Kegiatan ini dilaksanakan oleh Kapolsek Lakbok Polres Ciamis Polda Jabar Iptu Tri Widiyanto bersama Danramil 1315/Lakbok Kapten Inf Warto. Selama pemantauan Kapolsek dan Danramil serta Pemerintah Desa melakukan koordinasi dan komunikasi mengenai situasi kamtibmas di wilayah Desa Sukamulya.

    Pembangunan jalan ini dilaksanakan di Jalan Rabat Beton ini merupakan lanjutan stimulan dari Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 0613/Ciamis. Dimana pembangunan ini bertujuan memberikan akses jalan masyarakat yang baik dan berkualitas dalam menopang pergerakan perekonomian masyarakat.

    Kapolres Ciamis Polda Jabar AKBP H. Hidayatullah, SH., S.I.K., melalui Kapolsek Lakbok Iptu Tri Widiyanto menuturkan, ini merupakan kegiatan humanis Polri dalam turut serta membantu dalam percepatan pembangunan di daerah. Selain itu juga sebagai wujud soliditas Polri membantu rakyat dalam peningkatan perekonimian melalui akses jalan yang baik.

    "Kami secara humanis hadir untuk memberikan rasa nyaman dan aman masyarakat. Disini kami hadir melihat program Pemerintah untuk kesejahteraan masyarakat melalui pembangunan jalan. Semoga ini menjadikan Polri semakin dekat dan dicintai dengan masyarakat, " katanya.

    Kapolsek Lakbok Polres Ciamis Polda Jabar berharap terjalinnya Hubungan Emosional kerjasama antara TNI dan POLRI serta warga, dan terciptanya Kamtibmas sehingga terwujud kenyamanan di masyarakat, apabila terjadi kerawanan kamtibmas segera melaporkan ke petugas agar bisa segera ditindak lanjuti.

    Kapolsek Lakbok Polres Ciamis Polda Jabar berpesan dan mengajak masyarakat untuk ikut serta menjaga kamtibmas yang kondusif. Salah satunya dengan selalu waspada dalam antisipasi tindak kriminalitas jalanan yang kerap terjadi akibat kelalaian orang ataupun korban.

    "Kami mengajak kepada warga  masyarakat untuk menanam di lahan pekarangan atau lahan lainnya dengan tanaman sayuran atau tanaman pangan lainnya guna mendukung Program Pemerintah tentang Ketahanan Pangan. Serta selalu waspada terhadap tindak pidana perdagangan orang (TPPO) yang masih marak di Indonesia dengan berbagai jeni modus yang dilakukan pelaku agar menggiurkan korban untuk ikut. Serta jauhi yang namanya perjudian baik itu konvensional maupun online dan bahaya narkoba karena itu hanya akan merusak diri sendiri, keluarga bahkan lingkungan hingga bangsa, " kata Iptu Tri Widiyanto.

    Ciamis, Kapolres Ciamis, Polda Jabar.

    Ciamis

    Ciamis

    Artikel Sebelumnya

    Wakapolri Serahkan Santunan Anak Yatim dan...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Lakbok...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Cipaku Perkuat Pembinaan Mental Personel Melalui Binrohtal, Wujud Polri Humanis dan Religius
    Polsek Lakbok Perkuat Pembinaan Mental Personel Melalui Binrohtal Jelang Peringatan Isra Mi’raj
    Polsek Cikoneng Sigap Tangani Kebakaran Pabrik Kerupuk di Cikoneng, Pastikan Situasi Aman dan Kondusif
    Polsek Cikoneng Intensifkan Sambang Warga, Perkuat Peran Polri Jaga Kamtibmas di Gunungcupu
    Polres Ciamis Perkuat Pembinaan Rohani Personel, Wujudkan Polri Berintegritas dan Humanis
    Polri Kirim Logistik Lewat Udara ke Palambayan, Dukung Penanggulangan Banjir Sumatera Barat
    Patroli Gabungan Polres Ciamis dan Brimob Polda Jabar Perkuat Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2025, Wujud Kehadiran Polri Jaga Kamtibmas
    Polsek Lakbok Dukung Lokakarya Mini Tingkat Kecamatan, Wujud Peran Polri Jaga Sinergi dan Kesehatan Masyarakat
    Polres Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik ke Tiga Kecamatan Terdampak Bencana
    Polsek Cijeungjing Hadiri Sosialisasi Pengembangan Wisata Desa Ciharalang, Wujud Peran Polri Dukung Pembangunan dan Kamtibmas
    Polri Kirim Logistik Lewat Udara ke Palambayan, Dukung Penanggulangan Banjir Sumatera Barat
    Polsek Cijeungjing Hadiri Sosialisasi Pengembangan Wisata Desa Ciharalang, Wujud Peran Polri Dukung Pembangunan dan Kamtibmas
    Polsek Lakbok Dukung Lokakarya Mini Tingkat Kecamatan, Wujud Peran Polri Jaga Sinergi dan Kesehatan Masyarakat
    Polres Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik ke Tiga Kecamatan Terdampak Bencana
    Patroli Gabungan Polres Ciamis dan Brimob Polda Jabar Perkuat Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2025, Wujud Kehadiran Polri Jaga Kamtibmas
    Perkuat Sinergitas, Polsek Sukadana Polres Ciamis Koorkom Kamtibmas ke Tokoh di Dusun Sukamanah
    Sambang dan Himbauan Kamtibmas di Desa Janggala, Kecamatan Cidolog
    Kasih dan Kemanusiaan di Tengah Proses Hukum, Langkah Humanis Polres Ciamis Fasilitasi Pernikahan Tersangka Pembuangan Bayi Sebagai Jalan Tanggung Jawab dan Harapan Baru
    Polsek Kawali Perkuat Sinergi dan Kepedulian Sosial Lewat Sambang Masyarakat di Desa Lumbung
    Polsek Lakbok Kawal Ketat Proses Perbaikan Jembatan Kereta Api di Desa Cintaratu Demi Keselamatan dan Kelancaran Transportasi

    Ikuti Kami