Lalu Lintas di Wilkum Polres Ciamis Ramai Lancar, Pengendara Diminta Selalu Fokus Berkendara

    Lalu Lintas di Wilkum Polres Ciamis Ramai Lancar, Pengendara Diminta Selalu Fokus Berkendara

    CIAMIS - Pantauan arus lalu lintas di wilayah hukum Polres Ciamis Polda Jabar hingga akhir pekan pasca Hari Natal 2025 masih terpantau ramai lancar. Terjadi peningkatan volume kendaraan tetapi tidak sampai kepadatan kendaraan hingga menimbulkan kemacetan. Kendati begitu, pihaknya tetap menyiapkan skema ketika terjadi kemacetan dan penumpukan kendaraan di wilayah Kabupaten Ciamis. 

    "Hasil pantauan arus lalu lintas di pagi ini, di wilayah hukum Polres Ciamis Polda Jabar terpantau masih ramai lancar. Kecepatan kendaraan normal berkisar 40-60 kilometer per jam, " ujar Kapolres Ciamis Polda Jabar AKBP H. Hidayatullah, SH., S.I.K., melalui Kasat Lantas Polres Ciamis Polda Jabar AKP Iwan Sujarwo, SH., Sabtu (27/12/2024), dini hari.

    Kendati ramai lancar, kata Kasat Lantas Polres Ciamis, sejumlah personel pengaturan lalu lintas tetap bersiaga. Mereka bersiaga disejumlah titik rawan kemacetan dan obyek wisata di Kabupaten Ciamis. Seperti pengaturan di sekitar area Gereja kawasan pusat kota Kabupaten Ciamis pasca kegiatan Hari Natal 2025 dan menyambut Malam Tahun Baru 2026.

    "Ini dilakukan sebagai bentuk kesigapan kami guna memastikan kelancaran berkendara para pengguna jalan terutama disaat banyak orang berpergian ke tempat ibadah maupun menuju tempat wisata hingga kampung halaman untuk berlibur. Ini juga sudah memasuki libur anak sekolah dan menyambut Tahun Baru 2026 sehingga volume kendaraan akan meningkat di jalan raya, " kata AKP Iwan Sujarwo.

    Meski ramai lancar dan cukup lengah, Kasat Lantas Polres Ciamis Polda Jabar tak henti-hentinya menyampaikan himbauan kepada para pengguna jalan untuk selalu berhati-hati dalam berkendara di jalan raya. Perhatikan selalu faktor keselamatan dan pastikan kendaraan yang digunakan benar-benar sehat dan aman.

    "Utamakan faktor keselamatan dan selalu beristirahat ketika tubuh mulai lelah. Jangan paskakan diri guna mencegah terjadinya fatalitas akibat kelalaian dalam berkendara karena faktor kelelahan. Ini semua bagian dari pada upaya Polri mewujudkan Kamseltibcarlantas khususnya di wilayah hukum Polres Ciamis, " kata AKP Iwan Sujarwo.

    Ciamis

    Ciamis

    Artikel Sebelumnya

    Dua Warga Pendatang Jadi Korban Penganiayaan...

    Artikel Berikutnya

    Cek Kesiapan Ops Lilin Lodaya 2025, Personel...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolda Jabar Ajak Satpam Perkuat Sinergi Jaga Keamanan Lingkungan dalam Ngariung Sauyunan Jaga Lembur, Pada HUT Satpam ke-45
    Polda Jabar dan Perhutani Perkuat Sinergi Pelestarian Hutan serta Ketahanan Pangan
    Aksi Humanis Polres Pidie Jaya Tuai Apresiasi Warga, Debu Pascabanjir Berhasil Dikendalikan
    Polsek Cipaku Perkuat Pembinaan Mental Personel Melalui Binrohtal, Wujud Polri Humanis dan Religius
    Polsek Lakbok Perkuat Pembinaan Mental Personel Melalui Binrohtal Jelang Peringatan Isra Mi’raj
    Polri Kirim Logistik Lewat Udara ke Palambayan, Dukung Penanggulangan Banjir Sumatera Barat
    Patroli Gabungan Polres Ciamis dan Brimob Polda Jabar Perkuat Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2025, Wujud Kehadiran Polri Jaga Kamtibmas
    Polsek Cijeungjing Hadiri Sosialisasi Pengembangan Wisata Desa Ciharalang, Wujud Peran Polri Dukung Pembangunan dan Kamtibmas
    Polsek Lakbok Dukung Lokakarya Mini Tingkat Kecamatan, Wujud Peran Polri Jaga Sinergi dan Kesehatan Masyarakat
    Polres Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik ke Tiga Kecamatan Terdampak Bencana
    Polri Kirim Logistik Lewat Udara ke Palambayan, Dukung Penanggulangan Banjir Sumatera Barat
    Polsek Lakbok Dukung Lokakarya Mini Tingkat Kecamatan, Wujud Peran Polri Jaga Sinergi dan Kesehatan Masyarakat
    Polres Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik ke Tiga Kecamatan Terdampak Bencana
    Polsek Cijeungjing Hadiri Sosialisasi Pengembangan Wisata Desa Ciharalang, Wujud Peran Polri Dukung Pembangunan dan Kamtibmas
    Patroli Gabungan Polres Ciamis dan Brimob Polda Jabar Perkuat Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2025, Wujud Kehadiran Polri Jaga Kamtibmas
    Perkuat Sinergitas, Polsek Sukadana Polres Ciamis Koorkom Kamtibmas ke Tokoh di Dusun Sukamanah
    Sambang dan Himbauan Kamtibmas di Desa Janggala, Kecamatan Cidolog
    Kasih dan Kemanusiaan di Tengah Proses Hukum, Langkah Humanis Polres Ciamis Fasilitasi Pernikahan Tersangka Pembuangan Bayi Sebagai Jalan Tanggung Jawab dan Harapan Baru
    Polsek Kawali Perkuat Sinergi dan Kepedulian Sosial Lewat Sambang Masyarakat di Desa Lumbung
    Polsek Lakbok Kawal Ketat Proses Perbaikan Jembatan Kereta Api di Desa Cintaratu Demi Keselamatan dan Kelancaran Transportasi

    Ikuti Kami