Diduga Konsleting Listrik, Polsek Pamarican Polres Ciamis Datangi TKP Gardu Listrik di Kertahayu

    Diduga Konsleting Listrik, Polsek Pamarican Polres Ciamis Datangi TKP Gardu Listrik di Kertahayu

    CIAMIS ~ Personel Polsek Pamarican Polres Ciamis Polda Jawa Barat mendatangi lokasi kejadian kebakaran sebuah gardu listrik PLN di wilayah Desa Kertahayu. Lokasi kebakaran ini berada di Dusun Tamansari dan Dusun Kertaharja Rt.32 Rw.09, Desa Kertahayu, Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (2/12/2025) dini hari.

    Kebakaran itu diketahui terjadi pada sekira 06.30 WIB. Mengetahui dan mendapat informasi tersebut, anggota langsung mendatangi lokasi kebakaran. Kehadirannya untuk melakukan pengamanan sekitar lokasi kejadian. Dimana anggota hadir untuk mengecek dan membantu mengamankan sekitar lokasi gardu yang meledak dan mengakibatkan kebakaran.

    Kapolres Ciamis Polda Jabar AKBP H. Hidayatullah, SH., S.I.K., melalui Kapolsek Pamarican Iptu Baehaki mengatakan, saat itu dua anggota piket Makopolsek hadir untuk turut melakukan pengamanam sekitar lokasi. Ini bertujuan agar mencegah timbulnya korban atau kejadian hal yang tidak diinginkan.

    "Diduga api berasal dari konsleting listrik, " kata Iptu Baehaki.

    Lebih lanjut, kata Iptu Baehaki, warga yang melihat peristiwa itu kemudian langsung menghubungi petugas pemadam kebakaran dan PLN. Mengingat kebakaran ini terjadi pada gardu listrik PLN sehingga penanganan dilakukan oleh petugas ahlinya.

    "Beruntung tidak ada korban jiwa. Arus listrik sempat padam namun segera teratasi dan kebutuhan listrik masyarakat tetap bisa dinikmati dengan normal, " kata Iptu Baehaki.

    Kapolsek Pamarican Polres Ciamis Polda Jabar turut mengimbau kepada warga untuk selalu berhati-hati akan bahaya kebakaran yang sering terjadi akibat kelalaian orang dalam menggunakan barang-barang pemicu kebakaran seperti korek api, obat nyamuk, tungku kompor, hingga konsleting listrik. "Mari kita sama-sama waspada dan behati-hati guna mencegah terjadinya kebakaran, " katanya.

    Ciamis, Kapolres Ciamis, Polda Jabar.

    Ciamis

    Ciamis

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat Sinergitas, Polsek Lakbok Polres...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Ciamis Tinjau Langsung Uji Coba...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Cisaga Perkuat Silaturahmi dan Pembinaan Kamtibmas, Wujud Peran Polri Hadir di Tengah Masyarakat Desa Mekarmukti
    Polres Ciamis Amankan Hepweti Futsal Cup 2026, Wujud Peran Polri Jaga Keamanan Ajang Olahraga Pelajar
    Polsek Banjarsari Dukung Program Swasembada Pangan, Polisi Turun Langsung Cek Persiapan Lahan Tanam Jagung
    Polsek Kawali Lakukan Monitoring Festival Banjari, Wujud Peran Polri Jaga Ketertiban Kegiatan Keagamaan Masyarakat
    Sat Samapta Polres Ciamis Pantau Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok, Wujud Peran Polri Jaga Stabilitas Ekonomi dan Kamtibmas
    Polri Kirim Logistik Lewat Udara ke Palambayan, Dukung Penanggulangan Banjir Sumatera Barat
    Patroli Gabungan Polres Ciamis dan Brimob Polda Jabar Perkuat Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2025, Wujud Kehadiran Polri Jaga Kamtibmas
    Polres Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik ke Tiga Kecamatan Terdampak Bencana
    Polsek Cijeungjing Hadiri Sosialisasi Pengembangan Wisata Desa Ciharalang, Wujud Peran Polri Dukung Pembangunan dan Kamtibmas
    Polsek Lakbok Dukung Lokakarya Mini Tingkat Kecamatan, Wujud Peran Polri Jaga Sinergi dan Kesehatan Masyarakat
    Polri Kirim Logistik Lewat Udara ke Palambayan, Dukung Penanggulangan Banjir Sumatera Barat
    Polsek Cijeungjing Hadiri Sosialisasi Pengembangan Wisata Desa Ciharalang, Wujud Peran Polri Dukung Pembangunan dan Kamtibmas
    Polsek Lakbok Dukung Lokakarya Mini Tingkat Kecamatan, Wujud Peran Polri Jaga Sinergi dan Kesehatan Masyarakat
    Polres Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik ke Tiga Kecamatan Terdampak Bencana
    Patroli Gabungan Polres Ciamis dan Brimob Polda Jabar Perkuat Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2025, Wujud Kehadiran Polri Jaga Kamtibmas
    Perkuat Sinergitas, Polsek Sukadana Polres Ciamis Koorkom Kamtibmas ke Tokoh di Dusun Sukamanah
    Kasih dan Kemanusiaan di Tengah Proses Hukum, Langkah Humanis Polres Ciamis Fasilitasi Pernikahan Tersangka Pembuangan Bayi Sebagai Jalan Tanggung Jawab dan Harapan Baru
    Sambang dan Himbauan Kamtibmas di Desa Janggala, Kecamatan Cidolog
    Polsek Kawali Perkuat Sinergi dan Kepedulian Sosial Lewat Sambang Masyarakat di Desa Lumbung
    Polsek Lakbok Kawal Ketat Proses Perbaikan Jembatan Kereta Api di Desa Cintaratu Demi Keselamatan dan Kelancaran Transportasi

    Ikuti Kami